Sabtu, 15 Agustus 2015

Bagaimana meraih SERVICE EXCELLENCE ?

Dalam dunia usaha saat ini, menjual bukan lagi bicara dengan harga. Saat ini kepuasan konsumen lebih meningkat, konsumen akan membeli atau membelajakan uangnya kepada penjual yang melayani dengan baik. Kuncinya adalah SERVICE, lalu bagaimana meraih Service Excellence?

Apa yang dimaksud dengan Service Excellence?
Service Excellence adalah Pelayanan Prima, sebuah pelayanan terbaik
Catherine DeVrye mengolah kata service ke dalam 7 Strategi:

  1. Self Esteem (Memberi Nilai pada Diri Sendiri)
  2. Exceed Expectations (Melampaui  Harapan  Konsumen)
  3. Recover (Merebut Kembali)
  4. Vision (Visi)
  5. Improve (Melakukan Peningkatan Perbaikan)
  6. Care (Memberi Perhatian)
  7. Empower (Pemberdayaan)
Dari 7 strategi ini yang dapat dimanfaatkan untuk meraih Service Excellence, anda akan meraih sebuah pengalaman menarik bersama pelanggan anda. Pelanggan anda akan sangat royal dengan anda, percaya dan tentunya andalah sebagai solusi setiap kebutuhannya.

Saya teringat beberapa waktu lalu memberikan pelatihan ini dalam Aksi 1000 Pekerja SMART kepada salah satu perusahaan trading yang menjual perlengkapan nelayan, bila anda ingin meraih Service Excellence? Silahkan bergabung dengan Aksi 1000 Pekerja SMART, sebuah program yang di prakarsai oleh Alifa Group dalam program CSR dengan memberikan In-House Training kepada para pekerja.


Salam Sukses Berkah

Aditya Nugraha
0856 999 1346

@agasheva_adit